Tag Archives: MRAD 2015

Balada Mudik Tunanetra

Teman-teman Tunanetra ini mengaku seperti ini: T : Mudik tidak tahun ini? J : Kebetulan tidak mudik, karena kendala biaya T : Kalau mudik, menemukan kesulitan tidak? J : Iya, kalau kesulitan sih banyak mulai dari pelayanan aksessibilitas hingga ketidak pedulian sekitar. Saya jika tidak berani untuk mudik, maka memilih …

Read More »

Closing MRAD 2015

Aktivitas kampanye mudik ramah anak dan disabilitas (MRAD) telah dilakukan serentak di lima kota/provinsi, Jakarta, Bandung, Cirebon, Bengkulu dan Pontianak. Dan diperjalanan waktu bertambah di Majalengka dan Subang, telah selesai dilakukan sejak tgl. 10-14 Juli 2015. Namun bukan berarti tugas telah selesai. Kegiatan ini sangat baik untuk dapat dikembangkan oleh …

Read More »

Kampanye MRAD Bundaran HI

Aksi simpatik peduli dengan orang lain, harapan tidak muluk-muluk, namun yakin ada kesadaran yang terbangun melalui berbagi peran, sekecil apa pun bentuk kepedulian itu dapat bermanfaat bagi orang lain. Menghimbau dan mengingatkan kita semua untuk tidak human error, yang dapat membahayakan diri sendiri dan orang lain dalam berkendaraan, mudik jangan …

Read More »

Menyapa Anak-anak yang Turut Mudik

Mendatangi calon penumpang kapal laut yang akan berangkat ke Bangka, Desy Ratnasari menyapa penumpang membawa anak dengan menghimbau untuk memperhatikan kondisi anak, buku saku MRAD pun diberikan kepada orang tua agar dapat membaca dan memahami apa itu MRAD. Bersama Desy Ratnasari Komisi VIII DPR RI yang juga sebagai Ketua Pokja …

Read More »

Kampanye MRAD 2015 Terminal Kp. Rambutan

Hari ini Launching Kampanye Mudik Ramah Anak dan Disabilitas (MRAD) di Terminal Kp. Rambutan Pk. 15.00-18.00 dan serentak MRAD dilaksanakan di Jakarta, Bandung, Cirebon, Bengkulu dan Pontianak. Kita semua hanya bisa menghimbau dan mengingatkan kepada semua pihak untuk tetap waspada dan hati-hati dalam menjalankan mudik agar selamat pulang dan pergi. …

Read More »